Dec 30, 2012

" Penghujung Malam "

~ Di penghujung malam
angin ngilu ada kala
menerpa resahku
dengan sejuta kesenyapan
...
menahan kerinduan
dibaluti kesepian
yang begitu lama.

Sewaktu cahaya bulan
berombak-ombak,
kutatap wajahmu
dalam cermin rindu
ternyata gelombang jiwa
mengimbau keagungan cinta
pada sumpah dan janji kita.~

~ Rusie ~
27.12.12